RANCANGAN APLIKASI PENJUALAN BATIK BERBASIS ANDROID PADA CV. WECONO ASRI DI KOTA KEDIRI

Aplikasi penjualan batik wecono asri merupakan aplikasi yang dapat memudahkan dalam memasarkan dan menjual sebuah produk. Aplikasi ini juga dapat memudahkan konsumen atau pembeli dalam melakukan transaksi pembelian produk batik wecono asri. Aplikasi batik wecono asri memiliki beberapa fitur seperti keranjang, metode pengiriman, metode pembayaran, riwayat belanja, upload bukti transfer dll.

Fitur-fitur yang terdapat pada aplikasi

Splash Screen

Splash screen merupakan bagian penting untuk mengenalkan aplikasi ini kepada user nantinya. Splash screen berisi tentang nama aplikasi beserta logo dari aplikasi. Splash screen hanya berjalan beberapa detik kemudian menutup dengan sendirinya menuju ke menu utama.Profile

Profile

Untuk menampilkan profil dari akun yang telah melakukan login ke akun yang telah terdaftar, dihalaman profil terdapat juga foto profile, ubah profile, ubah password, notifikasi, riwayat belanja, daftar keranjang, wish list, tentang kami, bantuan dan logout.

Cart

Keranjang digunakan untuk menampilkan produk-produk yang telah kita masukkan ke dalam keranjang dan dapat mencentang produk mana yg ingin di bayar dan produk yg ingin dihapus.

Dibuat oleh:

EON KAHFI PRASETYO MUSLIM

1818013

Leave a Comment